Download Contoh Proposal USB PAUD TK TPA RA KOBER Siap Pakai |
Contoh Proposal USB PAUD TK TPA RA KOBER Siap Pakai
Untuk mengajukan pembangunan unit sekolah baru (USB) haruslah melihat potensi wilayah, peserta didik dan tenaga pengajar. Hal ini supaya tidak adanya kesenjangan pendidikan disetiap wilayah di seluruh indonesia. Seperti adanya Wajar 9 tahun dari Pemerintah.Namun sebelumnya haruslah membuat Proposal Block Grant USB (Unit Sekolah Baru) karena memang inilah prosedur yang harus di tempuh supaya sekolah benar-benar tercatata sebagai lembaga yang layak dalam menyelenggarakan pendidikan seusai jenjang yang diajukan.
Daftar Isi Proposal USB PAUD TK TPA RA KOBER Siap Pakai
Adapun yang menjadi Isi dari Proposal yang akan diajukan nanti ke Dinas Pendidikan/ Kemenag itu diantaranya :
- Surat Pernyataan Kesiapan Lahan Sekolah
- Surat Pernyataan Dukungan
- Data APK Kabupaten/Kota per Kecamatan
- Analisis Ketersedian Siswa
- Data Sekolah PAUD TK TPA RA KOBER sekitar
- Peta Wilayah/Site Map
- Fotocopy Sertifikat Tanah (Sertifikat Hak Pakai) atas nama Pemerintah Kabupaten/Kota untuk lokasi calon USB.
- Atau sekurang-sukurangnya Surat Keterangan Pendaftaran Tanah (SKPT) yang diterbitkan Badan Pertanahan Nasional (BPN) untuk lokasi calon USB.
- Atau sekurang-sukurangnya Surat Ukur/Peta Bidang Tanah yang diterbitkan BPN (ditandatangani Kasi Pengukuran BPN) untuk lokasi calon USB.
- Atau sekurang-sukurangnya Akta Jual Beli atas lokasi calon USB (dimana pihak pembeli adalah Pemerintah Kabupaten/Kota atau yang mewakili) yang diterbitkan notaris/PPAT.
- Atau sekurang-sukurangnya Akta Hibah/Wakaf atas lokasi calon USB (dimana pihak penerima hibah/wakafnya adalah Pemerintah Kabupaten/Kota atau yang mewakili) yang diterbitkan notaris/PPAT.
- Atau sekurang-kurangnya Surat Pernyataan Jaminan Bupati/Walikota, bahwa lahan pada lokasi USB yang diusulkan tidak akan ada masalah/sengketa, diketahui oleh Ketua DPRD.
Contoh Surat Pernyataan Kesiapan Lahan Sekolah
- Menyediakan lahan siap bangun minimal seluas 6.000 m2, yang dibuktikan dengan sertifikat hak pakai atas nama ……………………………………., yang diterbitkan instansi yang berwenang.
- Menjamin dapat merekrut siswa baru SMP minimum 30 siswa untuk USB tipe E dan 60 siswa untuk USB tipe D setiap tahun dan mengalokasikan dana pada Anggaran Belanja Dinas mulai Tahun Anggaran berikutnya.
- Menjamin kelancaran operasional USB melalui penyediaan Kepala Sekolah, Guru dan Staf Administrasi sesuai dengan kualifikasi minimum yang diterapkan pemerintah (SPM) dan mengalokasikan dananya pada Anggaran Belanja Dinas Tahun Anggaran berikutnya.
- Menjamin kelancaran operasional USB melalui penyediaan buku, alat, bahan dan biaya operasional sekolah yang memadai (acuan SPM) mulai Tahun Anggaran berikutnya.
- Menjamin tidak akan memberi ijin pembangunan PAUD TK TPA RA KOBER baru dalam radius 6 km dari lokasi USB, kecuali terdapat calon siswa yang jumlahnya paling tidak 30% melebihi daya tampung sekolah yang ada di catchment area USB tersebut.
Disini admin hanya membagikan salah satu contoh terbaik bagi Bapak/Ibu yang akan mengusulkan pembangunan unit sekolah baru jenjang PAUD/TK/TPA/RA/KOBER
Preview dan Download Proposal USB PAUD TK TPA RA KOBER Siap Pakai
Download File :
Contoh Proposal USB PAUD TK TPA RA KOBER Siap Pakai ini merupakan salah satu referensi yang baik dan benar sesuai harapan anda, bisa digunakan untuk Administrasi Sekolah dengan demikian file tersebut bisa memenuhi dan mengakhiri pencarian di Google.
0 Response to "Contoh Proposal USB PAUD TK TPA RA KOBER Siap Pakai"
Posting Komentar